Top Skor

5 Fakta Menarik Laga Barcelona Vs Atletico Madrid

Setelah tumbang di kandang sendiri melawan klub ibukota Real Madrid 3 hari yang lalu, akankah Barcelona kembali tumbang di tangan Atletico Madrid di Camp Nou? Pertanyaan yang dalam beberapa jam lagi akan segera terjawab. Di sini mentalitas juara Barcelona akan diuji terlebih mereka harus berhadapan dengan tim spartan asal Madrid juga yaitu Atletico Madrid.

Laga nanti akan menentukan leg kedua yang akan dimainkan di Vincente Calderon, di satu sisi Atleyico baru saja mendulang sukses dalam lanjutan La Liga dengan mengalahkan Real Betis 4-0. Akankah momen buruk Barca pasca laga internasional terus berlanjut dan tren positif Atletico berlanjut. Namun sebelumnya ada baiknya kita melihat 5 fakta pertemuan Barcelona Vs Atketico Madrid, diantaranya :
Diego Simeone

1. Barcelona telah memenangkan enam pertemuan terakhir melawan Atletico Madrid di semua kompetisi. Kemenangan ketujuh pada laga ini akan menjadi rekor baru baru dalam sejarah head to head kedua tim.

2. Rata-rata gol Barcelona di 8 pertandingan terakhir lawan Atletico yaitu 2,5. Sedangkan Atletico Madrid hanya 1,38 saja. Dari enam pertemuan terakhir, Atletico hanya mampu sarangkan 5 gol. Sedangkan Barcelona berhasil cetak 12 gol lawan Atletico Madrid. Ini membuktikan jika Barcelona sangat ofensif, sedangkan Atletico Madrid cenderung defensif.

3. Rata-rata gol Barcelona di 8 pertandingan terakhir lawan Atletico yaitu 2,5. Sedangkan Atletico Madrid hanya 1,38 saja.

4. Messi, Suarez dan Neymar telah mencetak 107 gol di semua kompetisi musim ini.

5. Lionel Messi telah mencetak 25 gol dalam 27 pertandingan melawan Atletico, termasuk tiga hat-trik.

Related Articles

Back to top button